
#PlasticFreeJulyWithGemarRapi
APA YANG HARUS DISIAPKAN?
1. Botol minum agar tidak perlu lagi membeli air mineral botolan.
2. Tote bag untuk belanja.
3. Reusable produce bag bisa berupa kantong serut/dawstring.
4. Sapu tangan.
5. Kain untuk furoshiki (opsional). Bisa pakai kerudung segiempat.
6. Kotak makan/kontainer untuk wadah makanan.
7. Reusable cup bagi yang suka membeli kopi.
8. Sedotan kaca/stainless/bambu (opsional)
9. Cutlery (sendok, garpu, pisau, sumpit). Sesuaikan kebutuhan.
Daftar di atas sebisa mungkin selalu tersedia bila kita keluar rumah 😉☝ Ingat, utamakan reuse what we already have. Jadi pakai yang sudah ada di rumah dulu tidak perlu harus membeli baru.
Banyak zerowaster yang benar-benar sudah tidak menggunakan plastik lagi. Itu adalah pilihan. Bila di rumah sudah ada kontainer plastik ya sudah gunakan itu saja tidak perlu tergiur untuk segera membeli kontainer kaca/stainless steel 😁
so? yuk! Gemarians post day pertamanya atau bisa langsung day 2 -bagi yang sudah post banner😃
#PlasticFreeJulywithGemarRapi
#PlasticFreeJuly2019
#PlasticFreeJulyIndonesia
#PlasticFreeJuly
#GemarRapi
Hi, this is a comment.
To get started with moderating, editing, and deleting comments, please visit the Comments screen in the dashboard.
Commenter avatars come from Gravatar.